Degree of Comparison

Degree of Comparison

Kali ini kita akan memakai sebagian besar bahasa Indonesia. Agar kita mudah memahami materi kita kali ini.

Ada tiga macam Comparison adjective, yaitu :

1. Positive adjective
Kita memakai positive adjective disaat menggambarkan dua benda/orang yang sifatnya sama.
Contoh :
- Andi is as tall as Angga.

2. Comparative adjective
Comparative degree dipakai ketika membandingkan dua orang/benda.
Contoh :
- Andi is tallest than Angga.

3. Superlative adjective
Superlative adjective memiliki makna  paling.
Contoh :
- Andi is the most tallest.

Positive :
As fat as, as long as, as short as
Comparative :
Fatter than, longer than, shorter than
Superlative :
The fattest, the longest, the shortest

Ada patokan yang harus dipahami untuk mengubah kata sifat positive, menjadi comparative, atau superlative.

Jika kata sifat terdiri dari satu atau dua suku kata, maka untuk menjadi comparative kita harus menambah "er" dibelakang kata sifat.

Contoh :
- tall         = taller
- smart    = smarter
- narrow  = narrower

Untuk superlative, Kita menambahkan "est" dibelakang kata sifat.
  
Contoh :
-tall          = tallest
-smart     = smartest
-narrow   = narrowest

Sedangkan jika kata sifat memiliki suku kata lebih dari dua, maka untuk menjadikannya comparative kita harus menambahkan "more" di depan kata sifat.
Contoh :
- Beautiful (tiga suku kata) = more beatiful
- Comfortable (empat suku kata) =more cimfortable

Untuk superlative, kita menambahkan "most" di depan kata sifat.

Contoh :
- Beautiful (tiga suku kata) =most beautiful
- Comfortable(empat suku kata) =most comfortable

Diluar patokan tentang penambahan "er", "est", "more" dan "most" ada pengecualian yaitu sebagai berikut.

Good, Bad, Little, Much, Many, far, far.

Positive :
As good as, as bad as, as little as, as much as, as many as, as far as, as far as.

Comparative :
Better than,worse than, less than, more than, more than, farther than, further than.

Supeative :
The best, the worst, the least, the most, the most, the farthest, the furthest.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Inspiration song for you

Cara menghafal Alquran